Haniah , Mahmudah and Ari , Wijayanti (2010) Estimasi Redaman Hujan untuk Aplikasi Teknik Diversity pada Gelombang Millimeter untuk Implementasi Wireless Broadband. Emitter, 1 (1). ISSN 2088-0596
| PDF Download (1048Kb) | Preview |
Abstract
Peningkatan layanan akses pita lebar berbasis nirkabel atau Broadband Wireless Access (BWA) yang meng- gunakan frekuensi diatas 10 GHz sehingga untuk implementasi sistem komunikasi BWA diperlukan adanya estimasi redaman hujan. Estimasi redaman hujan SST multilink dipengaruhi beberapa faktor yaitu intensitas hujan sebagai fungsi waktu, data cuaca berupa kecepatan dan arah angin serta letak suatu link digunkan untuk mengimplemantasikan teknik diversity menggunakan teknik combining SC, EGC dan MRC dengan panjang link sama dan sudut antar link lebih dari 900 dan direkomendasikan dengan teknik Selection Combining (SC) mampu memberikan diversity gain sampai 8 dB untuk panjang link 1 km, diversity gain sampai 17 dB untuk panjang link 2 km dan diversity gain sampai 28 dB untuk panjang link 3 km. Untuk outage probability 0,01% perhitungan diversity gain menggunakan redaman hujan SST mendekati diversity gain menggunakan pembangkitan redaman hujan yang berkorelasi spatial berdasarkan data Surabaya model Morita-Higuti yang menunjukkan bahwa redaman hujan SST mampu mengestimasi diversity gain pada kondisi hujan yang deras.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Ahmad Makhsun |
Date Deposited: | 29 Mar 2011 12:39 |
Last Modified: | 30 Mar 2011 15:51 |
URI: | http://repo.pens.ac.id/id/eprint/202 |
Actions (login required)
View Item |