aziz, nashrul (2009) Perencanaan Rute Gerak Mobile Robot Berpenggerak Differensial Pada Medan Acak Menggunakan Algoritma A* Dikombinasikan Dengan Teknik Image Blurring. Industrial Electronic Seminar.
| PDF Download (273Kb) | Preview |
Abstract
Pengembangan teknik otomasi pergerakan robot untuk dapat beroperasi di dunia nyata sudah menjadi bahan penelitian bagi pengembangan mobile robot di dunia saat ini. Untuk dapat mencapai suatu posisi yang diinginkan, mobile robot membutuhkan suatu sistem navigasi yang dapat mengarahkan mobile robot tersebut ke posisi yang diinginkan. Pada penelitian ini membahas tentang perencanaan rute (path planning) pada sebuah model BMP yang mengilustrasikan area kerja robot, trajectory generation (pembentukan lintasan). Perencanaan rute dilakukan untuk mendapatkan informasi rute tercepat yang akan dilalui mobile robot, dengan menggunakan algoritma A* yang dikombinasikan dengan teknik image blurring. Teknik image blurring disini digunakan untuk memperbesar halangan (obstacle), sehingga nantinya didapatkan rute yang aman, yaitu rute yang bebas benturan (collision free). Kata kunci: Mobile robot, Algoritma A*, Image blurring, Path planning, Trajectory generation
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Ms Mellissa Andayani |
Date Deposited: | 15 Mar 2011 19:33 |
Last Modified: | 31 Mar 2011 22:42 |
URI: | http://repo.pens.ac.id/id/eprint/110 |
Actions (login required)
View Item |